AFAIK
Artinya “As Far As I Know” (Sepanjang yang Saya Tahu). Contoh :
A : “Is he married?”
N : “As Far As I Know, not yet.”
ASAP
Artinya “As Soon As Possible”, maksudnya “Sesegera Mungkin”, jadi kalau kita mau bilang “secepatnya”, “secepat yang aku bisa”, dan sejenisnya, kita pake ini.
BMW
Kayak merk mobil, ya? Walaupun aku ga tau BMW yang mana, aku berani katakan yang kita bahas di sini bukan BMW itu, tapi singkatan yang kepanjangannya “Be My Wife”, artinya “Maukah kau jadi istriku?”. (Duuuh, so sweet.. > Prikitiiiuuw. Ini baru ikhwan sejati ^^